News

Foto: Keceriaan Partai Gerindra Daftarkan 580 Bacaleg ke KPU

Minggu, 14 Mei 2023 – 01:42 WIB

Gerindra, KPU, Jakarta, Bacaleg, Prabowo, Jakarta, Pemilu 2024, Pileg 2024, - inilah.com

Sekretaris Jenderal (Sekjen) Partai Gerindra Ahmad Muzani saat menyerahkan daftar bakal calon legislatif) Pemilu 2024 secara simbolis kepada Ketua KPU Hasyim Asy’ari di Kantor KPU, Jalan Imam Bonjol, Menteng, Jakarta Pusat, Sabtu (13/5/2023). (Foto: Inilah.com/Didik Setiawan).

Partai Gerindra menyerahkan daftar nama 580 bakal calon anggota legislatif (bacaleg) DPR RI ke Komisi Pemilihan Umum (KPU) RI, Sabtu (13/5/2023). Keceriaan terpancar dari beberapa petinggi dan massa pendukung Partai Gerindra saat hadir langsung di kantor KPU RI, Jalan Imam Bonjol, Menteng, Jakarta Pusat.

Mereka tetap bersemangat meski sosok Ketua Umum Partai Gerindra Prabowo Subianto berhalangan hadir dalam pendaftaran bacaleg tersebut.

Gerindra, KPU, Jakarta, Bacaleg, Prabowo, Jakarta, Pemilu 2024, Pileg 2024, - inilah.com
Massa pendukung Partai Gerindra turut hadir memeriahkan momen Partai Gerindra mendaftarkan bacaleg di kantor KPU RI.
Gerindra, KPU, Jakarta, Bacaleg, Prabowo, Jakarta, Pemilu 2024, Pileg 2024, - inilah.com
Tawa Sekretaris Jenderal (Sekjen) Partai Gerindra Ahmad Muzani (ketiga dari kiri) saat berjabat tangan dengan Ketua KPU RI Hasyim Asy’ari.
Gerindra, KPU, Jakarta, Bacaleg, Prabowo, Jakarta, Pemilu 2024, Pileg 2024, - inilah.com
Sekjen Partai Gerindra Ahmad Muzani (keempat dari kanan) berfoto bersama Ketua KPU Hasyim Asy’ari didampingi pengurus pusat Partai Gerindra dan pimpinan KPU.
Gerindra, KPU, Jakarta, Bacaleg, Prabowo, Jakarta, Pemilu 2024, Pileg 2024, - inilah.com
Ketua KPU RI Hasyim Asy’ari saat memberikan sambutan saat sejumlah petinggi Partai Gerindra mendaftarkan bacaleg DPR RI untuk Pemilu 2024.
Gerindra, KPU, Jakarta, Bacaleg, Prabowo, Jakarta, Pemilu 2024, Pileg 2024, - inilah.com
Bacaleg Partai Gerindra yang juga mantan atlet bulutangkis Taufik Hidayat juga hadir langsung memeriahkan pendafataran bacaleg Partai Gerindra di kantor KPU RI.

Back to top button