Hangout

Foto: Destinasi Wisata Religi di Masjid Raya Sheikh Zayed Solo

Masjid Raya Sheikh Zayed di Banjarsari, Solo, Jawa Tengah menjadi destinasi wisata religi baru bagi wisatawan domestik saat menghabiskan waktu libur akhir pekan.

Dibangun di atas lahan seluas 26.581 meter persegi dengan luasan bangunan masjid mencapai 7.814 meter persegi ini mampu menampung hingga 10.000 jemaah.

Masjid hibah dari Putra Mahkota UEA, Sheikh Mohammed bin Zayed Al Nahyan kepada Presiden Joko Widodo ini diresmikan tepatnya pada 17 November 2022 lalu.

Wisata religi, Masjid Raya Sheikh Zayed, Solo, Masjdi, Muslim, Islam, Jawa Tengah, Kunjungan,- inilah.com
Seluruh material lantai dan sebagian dinding masjid agung Sheikh Zayed didatangkan langsung dari Italia.
Wisata religi, Masjid Raya Sheikh Zayed, Solo, Masjdi, Muslim, Islam, Jawa Tengah, Kunjungan,- inilah.com
Gaya Timur Tengah mendominasi desain masjid karena memang arsitekturnya dibuat sama persis dengan Sheikh Zayed Grand Mosque di Abu Dhabi.
Wisata religi, Masjid Raya Sheikh Zayed, Solo, Masjdi, Muslim, Islam, Jawa Tengah, Kunjungan,- inilah.com
Masjid ini resmi dibuka untuk umum pada Rabu (1/3/2023), ditandai dengan Salat Subuh berjemaah yang dihadiri langsung Wakil Presiden Indonesia, K.H. Ma’ruf Amin. Salat Subuh berjemaah diimami oleh ulama asal Persatuan Emirat Arab (PEA), Sheikh Mohammed Muaad Al Mahri.
Wisata religi, Masjid Raya Sheikh Zayed, Solo, Masjdi, Muslim, Islam, Jawa Tengah, Kunjungan,- inilah.com
Pintu utama dengan arsitektur khas timur Tengah ini menghubungkan halaman teras dengan ruang utama salat Masjid Sheikh Zayed Solo.
Wisata religi, Masjid Raya Sheikh Zayed, Solo, Masjdi, Muslim, Islam, Jawa Tengah, Kunjungan,- inilah.com
Suasana warga saat berwisata menikmati suasana halaman teras utama di Masjid Sheikh Zayed.
Wisata religi, Masjid Raya Sheikh Zayed, Solo, Masjdi, Muslim, Islam, Jawa Tengah, Kunjungan,- inilah.com
Masjid Zayed dibangun di atas tanah bekas Depo Pertamina, Jalan Ahmad Yani, Gilingan, Banjarsari, Solo.
Wisata religi, Masjid Raya Sheikh Zayed, Solo, Masjdi, Muslim, Islam, Jawa Tengah, Kunjungan,- inilah.com
Pembangunan masjid menelan dana sekitar Rp278 miliar yang lengkap dengan fasilitas penunjangnya.
Wisata religi, Masjid Raya Sheikh Zayed, Solo, Masjdi, Muslim, Islam, Jawa Tengah, Kunjungan,- inilah.com
Masjid Sheikh Zayed Solo ini punya empat menara setinggi 75 meter dan kubah besar setinggi 65 meter di bangunan utamanya.
Wisata religi, Masjid Raya Sheikh Zayed, Solo, Masjdi, Muslim, Islam, Jawa Tengah, Kunjungan,- inilah.com
Warga bersantai di halaman teras utama Masjid Sheikh Zayed dengan pemandangan kubah utama.

Beri Komentar (menggunakan Facebook)

Back to top button