Plt Ketua Umum Partai Persatuan Pembangunan (PPP) Muhamad Mardiono bersama elite PPP gowes sepeda ke Kantor KPU Jl Imam Bonjol, Jakarta Pusat untuk menyerahkan daftar bacalegnya pada Jumat (12/5/2023).
PPP resmi menyerahkan berkas pendaftaran sebanyak 580 bakal calon legislatif (caleg) untuk DPR RI pada Pemilu 2024.
Agus Priatna